BEI: Pasar Saham Syariah Masih Muda, Tapi Lebih Seksi

Aktivitas di Bursa Efek Indonesia.
Sumber :
  • REUTERS/Beawiharta
VIVAnews
Haru, Angelina Sondakh Ungkap Inspirasi Kebaikan Mendiang Mooryati Soedibyo
- Manajemen PT Bursa Efek Indonesia menyatakan data saham-saham yang masuk dalam kategori syariah lebih menguntungkan, jika dibandingkan dengan saham yang masuk dalam daftar LQ45.

Kementerian Haji Meminta Jemaah Umrah Harus Keluar dari Arab Saudi pada 6 Juni

Head of Market Development
Gak Main-main, Manusia Silver di Makassar Bisa Raup Hingga Rp 8 Juta per Bulan
Bursa Efek Indonesia, Irwan Abdalloh, Rabu 4 Desember 2013, mengatakan, peningkatan nilai indeks saham syariah bahkan berada jauh di atas kenaikan IHSG. Hal ini berdasarkan penelusuran rekor bursa sejak 12 Mei 2011 hingga 22 November 2013.

"
Index return
IHSG dalam periode itu sebesar 13 persen, LQ45 sebesar 6 persen, sedangkan
Indonesia Shariah Stock Index
mencapai 19 persen," ujar Irwan dalam diskusi di Jakarta.


Tren ini, menurut Irwan, terus terjadi sepanjang tahun. "Grafiknya selalu seperti ini," katanya. Atas dasar ini, ia melanjutkan, maka semakin banyak investor yang melirik saham syariah.


"Pasar syariah kita ini amat seksi, walaupun umurnya sekarang itu baru 6 tahun," kata Irwan. (art)

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya